Resep Soto Manggala sedap
1 kg sinkong / ketela ½ kg ceker / kaki ayan (potong 3 bagian)
1 kg sinkong / ketela ½ kg ceker / kaki ayan (potong 3 bagian)
- 1 ons daun bawang
- Seledri secukupnya
- Bawang goreng secukupnya
- 1 batang kayu manis
- 2 liter air
- Penyedap (bila perlu)
- Bawang putih
- Merica
- Garam
- haluskan bawang putih, merica, dan garam.
- Potong sesuai selara dan Rebus singkong / ketela (setengah matang) setelah itu buang airnya
- Tambahkan air kembali, potongan-potongan kaki ayam, dan racikan bumbu yang telah halus
- Kemudian tambahkan penyedap secukupnya dan potongan bawang bombai
- Masak beberapa menit hingga matang
- Dihidangkan dengan seledri dan bawang goreng seperlunya.
- Soto manggala siap di santap bersama orang terkasih.
Kuliner "COTO MENGGALA" Khas Kotawaringin Barat....
BalasHapuskami buka lapak di Jln.Termili. 30 meter dr TK. Bhayangkari arah menuju lampu merah sampuraga/samping warung makan jawa timur yang lama... masalah rasa dijamin maknyuuuuuuusssss.... buruan merapat....
makanan khas yang drindukan anak rantau dari kobar~ :)
BalasHapus